Review kartu MPWR Indosat Ooredoo
Persaingan dalam menyediakan paket internet murah dan dengan kuota besar sekarang ini memunculkan persaingan antar operator lama yang berlomba lomba merilis kartu digitalnya masing masing. Di tahun 2020 ini mulai banyak operator seluler yang menerbitkan kartu perdana baru yang berbasis digital. Sebut saja Telkomsel dengan by.u, Smartfren dengan switch, XL dengan Live.On, dan Indosat dengan… Read More »