Membuat Overhead Video Smartphone Holder dengan biaya murah
Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi mengenai cara memodifikasi stand mic menjadi penyangga kamera smartphone, atau sering disebut overhead smartphone holder atau contohnya seperti ini. Biasanya youtuber atau konten kreator menggunakan penempatan kamera seperti ini untuk mencari angel kamera dari atas (overhead) Nah langsung saja kita buat, Pertama kita cari stand mic seperti ini,… Read More »